Sabtu, 02 Maret 2013

Sebuah Pengharapan

Net
Aku melakukannya dengan penuh kerinduan
Dengan hati, dengan jiwa dan dengan segala-galanya
Padamu aku telah berserah
Sangkiranya kau senja yang akan membawa malam
Membawa keindahan dalam bulan dan bintang

Aku melakukannya dengan penuh cinta
Cinta yang mendalam, cinta dari segala cinta
Meski aku telah mencinta
Begitulah



Tapi ini semua hanyalah sebuah pengharapan
Aku membawanya dari kejauhan
Dari kegelapan
Dan nyatanya hanya penungguan dalam ketakpastian
Oh, apa yang akan aku katakan?

Seandainya ada jalan untuk kembali 





Kajhu, 02 Maret

0 komentar:

Posting Komentar